Mulai versi 0.60 hugo mengganti Content Format nya dari Blackfriday ke Goldmark. Untuk blackfriday
kalian bisa setting di config.toml
|
|
Tetapi di hugo 0.60 sudah tidak bisa melakukan itu, karena sudah menggunakan Goldmark
, jadi kalian perlu beberapa langkah tambahan untuk menambahkan target="_blank"
secara default di setiap link hugo website kalian.
Render Hooks dengan Goldmark
Goldmark dan Markdown Render Hooks adalah fitur baru di Hugo v0.62.0 jadi pastikan versi Hugo kalian sama atau lebih baru dari versi ini.
Markdown Render Hooks menawarkan beberapa cara untuk mengubah perilaku default markdown , misalnya mengubah ukuran gambar yang diunggah, menambahkan class lazy di setiap gambar yang kalian unggah atau membuka link di tab baru.
Untuk membuka setiap link di tab baru kalian harus membuat render-link.html
di folder layout/_default/_markup/
|
|
Jika sudah isikan content html
berikut ini
|
|
Kalian juga bisa menambahkan rel="nofollow"
, rel="ugc"
atau rel="nofollow noopener"
jadinya seperti ini
|
|
Setelah itu kalian save, dan kalian coba dengan membuat link di post kalian dengan format markdown
|
|